PENGARUH PERKEMBANGAN PENDIDIKAN BARAT TERHADAP MUNCULNYA NASIONALISME INDONESI
A. PENGARUH PERKEMBANGAN PENDIDIKAN
BARAT TERHADAP MUNCULNYA NASIONALISME
INDONESI
1. Timbulnya Politik Etnis
Usaha pendidikan bagi anak- anak Indonesia untuk pertama kalinya diberikan
oleh pemerintah kolonial Belanda pada tahun 1848. Kebijakan pemerintah kolonial
Belanda mendirikan sekolah bumi putera bertujuan untuk menghasilkan pegawai
administrasi Belanda yang terampil, murah, dan terdidik. Hasil pendidikan
tersebut kemudian dimanfaatkan untuk memenuhi kebutuhan tenaga kerja dan
industri. Ciri- ciri khusus pelaksanaan pendidikan bagi Indonesia yang
diselenggarakan pemerintah kolonial pada waktu itu adalah:
a.
Penerapan prinsip
gradualisme ( berangsur- angsur, lambat, dan terhadap) dalam penyedian
pendidikan bagi anak- anak bumi putera.
b.
Sistem dualisme dalam
pendidikan yang mendiskriminasikan
pendidikan bagi anak Belanda
dengan pendidikan untuk bumi putera.
c.
Pendidikanyang
dilaksanakan bertujuan menghasilkan
pegawai administrasi Belanda.
d.
Tidak ada rencana
pendidikan yang sistematis untuk pendidikan anak pribumi.
Perubahan
politik di negeri Belanda membawa pengaruh bagi kebijakan bagi Negara- negara
jelajahan Belanda, termasuk Indonesia (Hindia Belanda. Golongan Liberal di
Negeri Belanda yang mendapat dukungan besar dari masyarakat mendesak pemeritah
Belanda untuk meningkatkan kehidupan diwilayah jelajahan.Pada akhir ke- 19
muncul kritikan dari tokoh- tokoh liberal Belanda terhadap pemerintahan
kolonial Belanda karena kemiskinan rakyat inonesia akibat penerapan kebijakan
pemerintahan Belanda. Tokoh- tokoh tersebut,
antara lain Van Deventer yang dalam
tulisanya berjudul Een Ereshuld
(Utang Budi) mengencam pemerintahan Belanda. Pemerintahan belanda yang telah.
Pemerintahan Belanda yang telah mengeksplotasi kekayaan alam Indonesia dianggap
berhutang pada rakyat Indonesia sehingga Belanda membayar hutang tersebut. Van Deventer kemudian mengusulkan untuk
membalas budi rakyat Indonesia dengan cara membantu meningkatkan kehidupan
untuk membalas budi baik rakyat Indonesia dengan cara membantu meningkatkan
kehidupan kesejahteraan rakyat Indonesia sehingga Belanda harus menbayar hutang
tersebut.
Van
Deventer kemudian mengusulkan untuk membalas budi baik rakyat Indonesia dengan
cara membantu meningkatan kehidupan dengan kesejahteraan rakyat Indonesia.
Program tersebut dikenal dengan nama Trias/
Trilogi dan Deventer yang isinya adalah: 1).
Irigasi (perairan), 2).
Transmigrasi ( pemindahan penduduk), 3).
Edukasi ( pendidikan). Trilogi
Van Deventer tersebut juga dikenal dengan sebutan Politik Etis
2.
Dampak Pelaksanaan Politik Etis
Politik
Etis mulai diberlakukan di Indonesia pada tahun 1990 atas asal usul dari Van
Deventer. Pelaksanaan Politik Etis
dibidang Edukasi (pendidikan) memberikan dampak positif bagi bangsa
Indonesia, karena dengan pelaksanaan Politik Etis telah berhasil melahirkan
golongan terpelajar (intelektual) dikalangan masyarakat Indonesia.Pelaksanaan
Politik Etis dan tanah jajahan memberi pengaruh memberi pengaruh besar bagi
perkembangan pendidikan, yang ditandai dengan munculnya golongan terpelajar
dalam masyarakat. Golongan pelajar yang tumbuh dan berkembang setelah proses
pelaksanaan sistem pendidikan Barat merupakan golongan dimasyarakat Indonesia
yang telah memiliki wawasan baru, yaitu nasionalisme Indonesia. Golongan
terpelajar mengyakini bahwa cita- cita kemerdekaan akan dapat diwujudkan jika
nasionalisme telah dapat tumbuh dan berkembang di Barat seperti demokrasi dan
hak- hak rakyat dalam pemerintahan.Golongan terpelajar ini yang memelopori
pergerakan Nasional Indonesia. Perjuangan Bangsa Indonesia pada masa pergerakan
nasional mempunyai beberapa sifat sebagai berikut.
a).Perjuangan bersifat
Kebangsaan Nasional.
b).Perjuangan yang
dilakukan menggunakan organisasi modern dan demokratis.
c). Perjuangan
tidak hanya bergantung pada seorang pemimpin.
d).
Perjuangan
sudah menggunakan koordinasi antar daerah.
e). Perjuangan dipelopori oleh kaum
terpelajar yang memiiki wawasan dan pandangan yang luas.
f). Bentuk
perjuangan tidak bersifat fisik melainkkan gerakan sosial, ekonomi, dan
pendidikan.
Timbulnya Pergerakan Nasional Indonesia dilatar
belakangi oleh beberapa faktor, yaitu:
1.
Faktor dari dalam
negeri adalah:
a) Penderitaan
rakyat akibat penjajahan.
b) Munculnya
golongan terpelajar di Indonesia.
2.
Faktor dari luar negeri adalah
a). Kemenangan Jepang atas Rusia dalam
perang tahun 1905.
b). Pengaruh dan pergerakan nasional
Negara- negara tetangga, seperti India, Cina, dan Filipina.
B. Pengaruh Pendidikan
Islam terhadap munculnya Nasionalisme Indonesia
Pendidikan Islam di Indonesia mengalami
perkembangan pesat pada abad ke- 13 bersamaan dengan berkembanganya kerajaan-
kerajaan islam di Indonesia. Berkembangnya pendidikan Islam di Indonesia tidak
terlepas dai perkembangan perdagangan
internasional pada waktu itu.
Berdasarkan
ruang lingkupnya, secara umum pendidikan islam diselenggarakan di:
a. Surau atau langgar
Pendidikan diberi secara informal dengan
materi baca tulis Al Q Uran Yang disertai dengan kisah nabidan rasul.
b. Pesantren
Pendidikan di pesantren
diberikan secara formal dengan materi pelajaran lanjutan, seperti ilmu fikih
dan tauhid.
c. Madrasah
Pendidikan di Madrasah
diberikan secara lebih sstematis. Selain diberikan pengetahuan Islam juga
mendapatkan pengetahuan modern
Sejalan dengan perkembangan
ergerakan nasional Indonesia, banyk sekolah umum yang didirikan oleh perkumpulan- perkumpulan-
perkumpulan agama, seperti organisasi Muhamadiyah. Berbagai sekolah swasta yang
didirikan mempunyai ciri anticolonial.
YouTube VR - YouTube | Vodl.cc
BalasHapusYouTube VR · YouTube VR · YouTube VR · YouTube VR · YouTube VR · YouTube VR · YouTube VR · YouTube VR · YouTube youtube link to mp3 VR · YouTube VR.
Casino V2 - Mapyro
BalasHapusGet directions, reviews and information for 제천 출장안마 Casino V2 in 인천광역 출장마사지 Casino V2 평택 출장안마 is a video poker 오산 출장안마 room located in Las Vegas. 안산 출장샵 The casino, located in The Strip, is open year-round Rating: 3 · 2 reviews